PROSES SELEKSI KARYAWAN DI PT. HERO SUPERMARKET TBK JAKARTA
DOI:
https://doi.org/10.34127/jrlab.v2i1.117Abstract
PT Hero Supermarker Tbk merupakan pasar swalayan (supermarket) terbesar di Indonesia, melihat kondisi tersebut keberhasilan perusahaan untuk dapat mendapatkan sumber daya manusia yang berkualitas tidak lepas dari upaya pihak perusahaan untuk mengadakan proses seleksi yang baik.
Dimana dengan adanya ketentuan-ketentuan yang berlaku dalam merekrut seseorang agar dapat menghasilkan satu kelompok pelamar yang memenuhi syarat untuk bekerja di perusahaan tersebut.
Maka dari itu peneliti ingin mengetahui proses seleksi seorang karyawan di PT Hero Supermarket Tbk sehingga memilki karyawan yang berkualitas dan professional sesuai dengan bidangnya agar dapat terus meningkatkan mutu dan kualitas perusahaan.
Keyword :Seleksi, Karyawan, Kualitas dan Kemampuan
References
Handoko, T. Hani, “Manajemen Personalia & Sumber Daya Manusia”, Edisi Ke 2, BPFE-Yogyakarta, Yogyakarta, 2010
Hasibuan, Malayu, S.P, ”Manajemen Sumber Daya Manusia”, Edisi Revisi, Bumi Aksara, Jakarta, 2007
Notoatmodjo, Soekidjo, “Pengembangan Sumber daya Manusia”, Cetakan Ke 4, Rineka Cipta, Jakarta, 2009
Suwatno dan Priansa, Donni, Juni, “Manajemen SDM dalam Organisasi Publik dan Bisnis”, Cetakan Ke 1, ALFABETA, Bandung, 2011
Situs atau Website :
http://id.wikipedia.org/wiki/Proses/23 Juni 2011, 18.53
http://ikc.unimal.ac.id/umum/ibam/ibam-os-html/i2.html/23 Juni 2011, 18.22
http://kakilimasubang.wordpress.com/2008/07/09/definisi-proses/23 Juni 2011, 18.22
http://ridwanjuli.blogspot.com/2011/05/pengertian-seleksi.html/25 Juni 2011, 10.42
http://wartawarga.gunadarma.ac.id/2010/01/pengertian-sumber-daya-manusia/25 Juni 2011, 10.42
Downloads
Published
Issue
Section
License
Jurnal Lentera Bisnis disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.
Berdasarkan ciptaan pada https://plj.ac.id/ojs/index.php/jrlab